Indosat Hadirkan Kecepatan Internet 42 Mbps di 7 Kota Ini
Indosat klaim telah hadirkan kecepatan internet “super ngebut” 42 Mbps di wilayah Jabodetabek, Bandung, Sukabumi, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, dan Bali. Sejumlah kota menyusul dalam waktu dekat di...
View ArticleReact Messenger, Aplikasi Foto Selfie Sekaligus Chatting
Apa jadinya jika bisa jepret foto Selfie sambil chatting. Jika pernah berandai-andai lakukan itu, tak perlu siapkan dua aplikasi: kamera dan messaging. Cukup download React Messenger dan lakukan...
View ArticleTelkomsel HUT Ke-19, Sebar 19 Aplikasi Gratis
Telkomsel telah menginjak usia hampir dua dekade tepatnya 19 tahun. Dalam rayakan moment spesial ini, operator seluler terbesar di tanah air itu gelar program Semarak 19 Ulang Tahun Telkomsel. Satu...
View ArticleInternet Explorer 11 untuk Windows Phone Usung Fitur Baru, Ini Detailnya
Internet Explorer 11 adalah salah satu bagian dari fitur baru yang diusung oleh sistem operasi Windows Phone 8.1. Browser Internet Explorer 11 untuk Windows Phone ini hadir dengan beberapa perubahan...
View ArticleDownload Lagu Titanium David Guetta MP3, Video & Lirik di Sini
Download lagu Titanium David Guetta untuk MP3, video, dan lirik bisa dilakukan di bagian akhir ulasan ini. Berikut sekilas informasi single yang dirilis pada 9 Desember 2011 lalu itu. Titanium adalah...
View ArticleDownload Camera 360 Terbaru Versi 5.1 untuk Android, Fitur Makin Komplit
Download Camera 360 for Android sekarang yang kini telah berversi 5.1. Tambahkan sejumlah fitur mutakhir yang buat kemampuan aplikasi edit foto ini kian komplit. Apa saja yang baru di versi terkini...
View ArticleOpera Mini for Android Terbaru Suntik 8 Fitur Unggulan
Opera Mini for Android terbaru hadirkan sejumlah fitur mutakhir yang memanjakan pengguna “Robot Ijo”. Kini aktivitas browsing di perangkat bergerak kian lebih nyaman dan menyenangkan. Opera Mini adalah...
View ArticleSeagate Wireless Plus, Hard Disk Nirkabel yang Kompatibel dengan iOS, Android...
Seagate Wireless Plus Mobile yang merupakan hard disk portabel yang dapat beroperasi secara wireless atau nirkabel dan kompatibel dengan sistem operasi Apple iOS, Android, serta Microsoft Windows. Cara...
View ArticleJumlah Pengguna Internet Dunia Sentuh 3 Miliar Tahun Ini, Sebut PBB
Jumlah pengguna internet menurut PBB akan menyentuh angka 3 miliar hingga akhir tahun ini sampai awal tahun 2015. Dari tiga miliar pengguna internet tersebut, duapertiga diantaranya atau sekitar 2...
View ArticleIndosat Tawarkan Speed 42 Mbps, Ini Perangkat yang Mendukung
Indosat tawarkan kecepatan internet hingga 42 Mbps di tujuh kota terpilih. Menyusul kota-kota lain, ternyata akses ini hanya bisa dinikmati pengguna di perangkat tertentu. Apa saja perangkat yang...
View ArticleHarga Google Glass Terlalu mahal? Beli Saja Epson Glass
Semua pasti sepakat jika harga Google Glass memang terlalu mahal. Dibanderol Rp 17 jutaan, konon Telkomsel tertarik untuk memboyongnya ke tanah air dengan harga kisaran Rp 20 juta. Jika keberatan...
View ArticleSony Xperia ZL2 Diperkenalkan di Jepang, Ini Spesifikasinya
Sony Xperia ZL2 secara resmi telah diperkenalkan di negara asalnya, yakni Jepang. Sama seperti Xperia ZL generasi sebelumnya, Xperia ZL2 ini juga dilengkapi spesifikasi gahar tanpa kehadiran kemampuan...
View ArticleBlackberry Kembali Jual Aset, Kantor di Waterloo Dilego Rp 3,2 Triliun
Blackberry kembali menjual aset miliknya. Kawasan perkantoran di Waterloo, Kanada dilego ke perusahaan real estate Spear Street Capital senilai USD 278 juta atau setara Rp 3,2 triliun. Mengapa...
View ArticleLG G3 Warna Emas Beredar di Internet
Foto LG G3 yang dibalut casing berwarna emas telah beredar di internet. Foto LG G3 yang beredar kali ini menampilkan smartphone tersebut dengan lebih jelas. Hal ini juga secara tak langsung...
View ArticleDownload BBM for Android Tembus 50 Juta Unduhan
Download BBM for Android untuk jumlah unduhan kini telah menembus angka 50 juta. Torehan prestasi yang luar biasa mengingat aplikasi Blackberry Messenger ini belum genap satu tahun hinggap di Google...
View ArticleClamTk, Antivirus Paling Mudah Digunakan di Linux
ClamTk adalah aplikasi antivirus berbasis grafis yang paling mudah digunakan di sistem operasi Linux. Beberapa pengguna Linux tentu tak asing lagi dengan aplikasi antivirus ClamTk. Penasaran dengan...
View ArticleBlackBerry Q30 Windermere Usung Layar Resolusi Tinggi
Informasi spesifikasi BlackBerry Q30 Windermere kembali muncul di internet dan ramai diperbincangkan. Kabarnya, smartphone BlackBerry Q30 Windermere ini akan dibekali dengan layar resolusi tinggi...
View ArticleYahoo News Digest for Android Sudah Tersedia di Google Play
Yahoo News Digest for Android akhirnya tersedia di Google Play Store. Aplikasi news sejenis reader berita ini “terdaftar” resmi di toko aplikasi Android pada Kamis, 8 Mei 2014. Apa dan bagaimana...
View ArticleLibreOffice 4.2.4 Resmi Dirilis, Download di Sini
Aplikasi office alternatif LibreOffice 4.2.4 secara resmi telah dirilis dan dapat di-download di sini melalui tautan yang ada di bawah artikel ini. Rilis LibreOffice 4.2.4 ini hadir dengan sjumlah...
View ArticleCegah Scam, Aliansi AOL, Google, FB & Twitter Luncurkan TrustInAds.org
Dalam upaya memerangi iklan scam sejumlah pemain besar internet seperti AOL, Google, FB, dan Twitter membentu aliansi dalam TrustInAds.org. Langkah ini diambil untuk mendidik konsumen akan kian...
View Article