Asus Fonepad 7 Baru dengan Android Lollipop Diperkenalkan
Minggu ini Asus memperkenalkan Fonepad 7 versi terbaru yang menggunakan sistem operasi Android 5.0 Lollipop dengan nomor model FE375CL. Fonepad 7 FE375CL adalah seri Fonepad pertama yang mengusung...
View ArticleBenQ F52, Smartphone Bertenaga Snapdragon 810 & Kamera 13MP
Belum lama ini kabar mengenai smartphone gahar BenQ F52 yang ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 810 dan didukung oleh kamera 13MP mengemuka di internet. Smartphone canggih ini kabarnya akan...
View ArticleGoogle Chrome Paling Banyak Miliki Celah Keamanan
Browser Google Chrome tercatat sebagai perangkat lunak yang memiliki celah keamanan tertinggi pada Januari 2015. Informasi ini bersumber dari laporan yang diterbitkan oleh Secunia. Sumber tersebut...
View ArticleAOC Q2778VQE, Monitor Gaming Diperkenalkan
AOC belum lama ini memperkenalkan monitor gaming baru yang menawarkan kecepatan respon yang tinggi melalui seri Q2778VQE. Keunggulan monitor Q2778VQE besutan AOC ini selain menawarkan waktu respon...
View ArticleConquest S6, Smartphone Tahan Banting Asal China
Conquest S6 adalah smartphone outdoor yang memiliki kemampuan tahan air, debu, dan benturan asal China. Penampilan fisik smartphone ini mengingatkan kita pada smartphone Caterpillar yang dilapisi...
View ArticleLG Kembangkan Chipset Bertenaga ARM Cortex-A72
Setelah merilis NUCLUN beberapa waktu lalu, LG dikabarkan kembali mendesain chipset atau SoC (System on Chip) kelas atas yang ditenagai oleh prosesor generasi baru ARM Cortex-A72 64-bit. Sektor...
View ArticleMicrosoft Lumia 435 Segera Masuk Indonesia, Harga 1,1 Juta
Microsoft secara resmi telah mengumumkan kehadiran smartphone Lumia 435 di Indonesia bersama Lumia 532. Kedua smartphone murah terbaru yang mengusung OS Windows Phone 8.1 ini akan mulai dipasarkan...
View ArticleAsus Zenfone 5 Lite Tersedia di Indonesia, Harga 1,8 Juta
Diam-diam, smartphone Asus Zenfone 5 Lite telah masuk dan dipasarkan di Indonesia dengan harga Rp 1.799.000 atau tepatnya Rp 1,8 juta. Berdasarkan pantauan Sidomi, smartphone Zenfone 5 Lite ini telah...
View ArticleLumia 532 Masuk Indonesia Maret, Harga 1,3 Juta
Bersama Lumia 435, Microsoft secara resmi mengumumkan kehadirsan smartphone Lumia 532 di Indonesia dan membidik pasar entry-level. Smartphone Lumia 532 yang akan meneruskan kesuksesan Lumia 530 ini...
View ArticleSpesifikasi Asus Zenfone 2 Layar 5 Inci Beredar, Dukung 4G LTE
Belum lama ini telah beredar spesifikasi smartphone Asus Zenfone 2 varian layar 5 inci yang menggunakan nomor model ZE500CL. Berdasarkan informasi yang beredar, spesifikasi yang ditawarkan oleh...
View ArticleLenovo Vibe Shot dengan Kamera 16MP & Triple Tone LED Flash Segera Dirilis
Belum lama ini beredar kabar mengenai smartphone Lenovo Vibe Shot yang bersumber dari situx MXPhone yang berbahasa Thailand. Vibe Shot ini adalah smartphone kelas atas yang mengunggulkan sektor kamera...
View ArticleGoogle Play Music for iOS Terima Update, Usung Material Design
Aplikasi Google Play Music untuk iOS akhirnya mendapat update terbaru dan membawa perubahan desain antarmuka yang cukup signifikan. Kini rilis Google Play Music versi 2.0.3828 ini menggunakan gaya...
View Article5 Juta Lebih Raspberry Pi Telah Terjual
Tak kurang dari Tak kurang dari 5 juta unit komputer mini Raspberry Pi telah terjual sejak pertama kali diluncurkan pada 2012 lalu. Informasi penjualan Raspberry Pi ini diungkapkan langsung oleh...
View ArticleMotorola Moto Maxx Sambangi India
Smartphone gahar Motorola Moto Maxx akan segera menyambangi India dan dijual secara eksklusif melalui toko online Flipkart. Hal ini diungkapkan langsung oleh akun Twitter resmi Flipkart yang menyebut...
View ArticleAsus Zenfone 2 Dibuka Pemesanan, Ini Harganya
Smartphone Asus Zenfone 2 yang banyak dinanti kehadirannya telah dibuka pre-order atau pemesanan di toko online AliExpress, China. Namun harga yang ditawarkan smartphone canggih tersebut ternyara...
View ArticleSony Xperia E2303 Muncul di Benchmark, Ini Spesifikasinya
Belum lama ini smartphone Sony Xperia E2303 yang diduga dikembangkan untuk membidik pasar kelas menengah telah muncul di situs benchmark GFX Bench. Smartphone tersebut mengusung bentang layar sentuh...
View ArticleIntel Pentium N3700 Braswell Segera Dirilis, Bidik Pasar Desktop
Intel dikabarkan akan segera meluncurkan prosesor terbarunya yang berasal dari generasi Braswell. Seperti yang kita ketahui, Braswell adalah generasi penerus prosesor hemat energi Bay Trail yang cukup...
View ArticleHuawei Ascend Y540 Dirilis, Ini Spesifikasi & Harganya
Smartphone Huawei Ascend Y540 diam-diam sudah mulai dipasarkan di beberapa negara di Eropa dengan harga 110 euro atau sekitar Rp 1,6 juta. Jelas smartphone Ascend Y540 ini didesain khusus untuk...
View ArticleOneDrive Kasih Gratis Storage 100GB Bagi Pengguna Dropbox
OneDrive berikan free storage 100GB bagi pengguna Dropbox. Cukup menarik jika OneDrive kasih gratis kapasitas penyimpanan untuk pengguna pesaing layanannya. Ternyata, ada “modus” di balik pemberian...
View ArticleHarga Samsung Galaxy J1 1,5 Juta di Indonesia
Harga smartphone Samsung Galaxy J1 di Indonesia telah terungkap, yakni Rp 1.499.000. Informasi ini bersumber dari flyer atau brosur smartphone tersebut yang mulai beredar. Seperti yang kita ketahui...
View Article