Samsung secara resmi telah merilis tablet Galaxy Tab 4 7.0 di Indonesia dengan harga Rp 3.799.000 atau tepatnya Rp 3,8 juta. Kehadiran tablet Galaxy Tab 4 7.0 ini menggantikan posisi Galaxy Tab 3 7.0 yang aat ini dijual dengan harga Rp 3.199.000. Lalu Samsung Galaxy Tab 4 7.0 vs Galaxy Tab 3 7.0, apa bedanya? […]
↧