Jika Anda pernah bertanya-tanya, berapa waktu rata-rata yang dihabiskan orang Indonesia dalam mengakses smartphone harian, maka jawabnya yakni minimal tiga jam sehari. Demikian menurut lembaga riset Nielsen. Data tersebut dikeluarkan pada akhir tahun 2013 lalu sebagai bahan pertimbangan operator seluler dalam mengembangkan bisnisnya. Sedangkan rincian lengkap untuk durasi tiga jam dalam akses smartphone yakni sebagai […]
↧